Tips Memilih Tas Anak Agar Semangat Bersekolah
Ada masa ketika tahun ajaran baru para orang tua biasanya ingin membelikan barang-barang sekolah yang baru untuk buah hatinya. Misalnya membelikan sepatu baru, buku tulis baru dan yang tak kalah penting membelikan tas baru. Hal tersebut ternyata sangat penting karena dapat membangkitkan semangat si buah hati untuk menjalankan aktivitas sekolahnya lho. Para orangtua tentu paham … Baca Selengkapnya